Dapat Duit Dari Internet Modal Konten dan Link Afiliasi
Email masuk, saya cek isinya memberitahukan kalau saya berhasil mendapatkan pembeli dari link afiliasi, padahal saya tidak mengoptimasinya, itu program afiliasi kalau ga salah tahun 2015 berarti kurang lebih 3 tahun yang lalu, saya waktu itu hanya membuat artikel dengan menyisipkan link afiliasi.
Program diatas adalah afiliasi ebook seputar tutorial komputer, saya hobby komputer lalu saya membuat ulasan artikel tentang permasalahan komputer lalu saya sisipkan link dan saya biarkan, saya membuat artikel lainnya.
Ternyata hanya modal artikel bisa memberikan hasil. begitulah kalau sudah rezeki tidak kemana.
Berikut jika teman teman ingin mencobanya
1. Mendaftar jadi member afiliasi, cari di google banyak, yang diatas saya itu ikut afiliasi qbonk-panduan komputer, tips saya ikuti sesuai dengan hobi atau bidang yang anda geluti, biar nanti mempromosikannya nyambung.
2. Buat konten artikel kalau tidak salah kata internet marketer itu copy writting, keluarkan semua kemampuan terbaik anda dalam membuat artikel.
Dan untuk mengoptimasinya pakai jurus faktor kali, buat artikel sebanyak banyaknya setelah itu fokus ke blog lagi, update rutin.
Dari Pengalaman saya, beberapa afiliasi yang saya ikuti, tidak banyak berharap, ternyata closing juga, tanpa diduga seperti sekarang ini dapat pemberitahuan pembelian melalui link afiliasi saya.
Yang punya pengalaman afiliasi, tambahin dikolom komentar ya. terima kasih.
Support blog ini dengan cara berbelanja online di di www.tokofaiz.com klik disini www.tokofaiz.com
Saya jg pernh daftar afiliasi di laza* tapi gak pernh di jalanin. Selamat yaa dpt email gembira
ReplyDeletekalau saya lazada juga ga pernah closing
DeleteSaya juga pernah daftar mas....tapi nggak sampai closing
ReplyDeletediperjuangkan sampai closing mas he...
Deleteafiliasi juga lumayan menghasilkan ya mas, saya belum pernah coba
ReplyDeleteTapi boleh juga nanti tak coba kalo artikelnya lagi nyambung ke pembahasan produk" mas
semoga rezeki mas mayuf
DeleteSaya pernah tuh mas ikutan afiliasi ebook cepat hamil, udah lama sih sekitaran tahun 2015, dan emang ditahun tersebut lagi banyak2nya blogger yang bikin blog niche untuk afiliasi, jadinya karena trend saya ikutan. hihi
ReplyDeleteSusah-susah gampang sih, susahnya ya kalo keywordnya kompetitif ya harus pinter2 nyalip di SEO, dan waktu itu saya terjun di afiliasi ttg kehamilan yang pemainnya banyak banget hahaha
Ya akhirnya karena minim pengalaman dan niche nya berat banget, dapet buyer di 3 bulan pertama. Itu pun cuman 2. Akhirnya ya kandas...haha
saya juga closing 3. dua sudah masuk feenya, tinggal satu pending karena minimal tranfer fee 2 penjualan.
Deletewah lumayan mas, rejeki gak terduga.
ReplyDeletekayak inves gak kerasa
ya seperti invest mas
Deleteaffiliasi, saya kok belum pede. Masih malu-malu.
ReplyDeletekalau malu ga dapat duit he...he..
ReplyDeleteKayaknya harus belajar juga nih tentang affiliasi, lumayan buat investasi kayaknya.
ReplyDeletemengoptimalkan blog saja sih sebenarnya
Deletekalau saya sih dari Idwebhost mas, pernah cair sebesar 500 ribu
ReplyDeleteWah saya yang ini belum pernah closing juga, jadi teringat dan tertantang nih buat nyobain
DeleteBelum pernah ikutan program kayak gini mas. Tapi lumayan ya misal dapet pengunjung yang klik & deal buat bertransaksi pakai link yang kita pasang.
ReplyDeleteiya mas, santai tidak begitu berharap, itu juga ga tahu lewat link afiliasi yang mana, mengoptimalkan blog saja
Delete