Posts

Showing posts from October, 2013

Memanfaatkan blog untuk menghasilkan uang

Image
Ketika blogwalking berkunjung ke blog-blog sebagian besar blogger memanfaatkan blog nya untuk mesin uang atau menghasilkan uang ini ditandai dengan banner iklan di side bar blog. Bagaimana para blogger membuat blognya bisa menghasilkan uang , yaitu dengan membuka space iklan baik itu iklan mandiri atau iklan PPC, banyak sudah yang merasakan hasilnya dari aktivitas menjadi blogger disini, bahkan penghasilannya luar biasa, anda masih ragu silakan anda googling kemudikan ketikan dalam mesin pencari kata kunci blogger sukses, disitu akan muncul banyak artikel hasil pencarian yang berisi atau menguraikan membahas penghasilan dari blogger berpenghasilan tertinggi. Namun demikian memanfaatkan blog untuk menghasilkan uang tidaklah mudah butuh proses yang membutuhkan ketekunan dan kesabaran untuk bisa mencapai blogger sukses. Untuk bisa menghasilkan uang dari blog tentu bukan blog asal-asalan hanya blog yang memiliki kualifikasi tertentu yang bisa menghasilkan uang lewat blognya salah satu fak

Kumpulan Nama dan Sejarah Kerajaaan

Sejarah Tentang Kerajaan Singosari Kerajaan Singosari / Singhasari ( 1222 M – 1293 M ) Adalah sebuah Kerajaan di Jawa Timur yang didirikan oleh Ken Arok pada tahun 1222. Lokasi Kerajaan ini sekarang diperkirakan berada di daerah Singosari, Kabupaten Malang. Dan merupakan cikal bakal berdirinya Kerajaan Majapahit ( 1293 M – awalabad ke 6 M ). selengkapnya Sejarah Tentang Kerajaan Majapahit Majapahit adalah Kerajaan yang terakhir dan sekaligus yang terbesar di antara kerajaan Hindu-Buddha di Nusantara. Didahului oleh kerajaan Sriwijaya, yang beribukotakan Palembang di pulau Sumatra. Kerajaan ini dirintis oleh Raden Wijaya yang merupakan keturunan keempat dari Ken Arok dan Ken Dedes. selengkapnya Sejarah Tentang Kerajaan Demak Kerajaan Demak merupakan kerajaan Islam pertama di Pulau Jawa. Sebelumnya kerajaan Demak merupakan keadipatian vazal dari kerajaan Majapahit. Kerajaan ini didirikan oleh Raden Patah pada tahun 1500 hingga tahun 1550 (Soekmono: 1973) selengkapnya Sejarah

Perbedaan 2 Metode Promosi

Image
Kali ini berbagi pendapat dan pengetahuan tentang  metode promosi , misalkan saja promosi di internet, sering menjumpai di facebook banyak yang mempromosikan  produknya kepada perorangan baik itu melalui chating atau juga melalui status facebook atau lainnya promosi di internet semacam ini banyak dilakukan, bagaimana tingkat keberhasilannya ini juga bisa ditebak, bisa saja berhasil bisa juga sia-sia promosinya. Kenapa demikiankarena menurut saya faktor keberhasilan promosi meliputi beberapa faktor yang saling terkait, misalnya saja tempat berpromosi, kalimat dalam promosi dan lain sebagainya. Berikut yang saya maksud perbedaan 2 metode promosi saya uraikan sebagai berikut : 1. Promosi langsung, menawarkan langsung kepada orang ini ada dua hal sia-sia dan beruntung, karena pada saat kita mempromosikan atau menawarkan orang tersebut tidak membutuhkan produk atau jasa anda sehingga sia-sia promosi anda, dan yang kedua beruntung jika kebetulan saja orang yang anda tawarkan atau perke

Penyebab Laptop Cepat Rusak dan Solusinya

Image
Ini terjadi pada laptop saya, adik dan juga kakak saya, baru beberapa bulan beli laptop mengalami kerusakan yaitu keyboard sebagian huruf tidak berfungsi kemudian ketika pertama dinyalakan terdengar bunyi denging, kemudian baterai laptop yang cepat habis Untuk itu pengalaman akan saya share pada postingan kali ini yaitu seputar permasalahan laptop penyebab laptop cepat rusak dan solusinya , diantaranya sebagai berikut : 1. Baterai laptop baru memiliki kekuatan 2 sampai 4 jam lama kelamaan kekuatan baterai menurun, untuk permasalahan baterai ini terkadang cepat drop cepat sekali habisnya berikut berdasar pengalaman saya, caranya agar batre tidak mudah drop adalah dalam pengisian ulang atau charge baterai yaitu jangan lama-lama atau terusan-tuerusan charge, ketika anda menggunakan laptop baterai mau habis segera di charge apabila sedang dipakai tidak apa-apa dipakai sambil di charge namun lihat dan pantau tanda baterai dipojok kanan bawah disitu ada simbol bataerai kalau sudahpengisian

Pengalaman Pemasaran produk baru

Image
Pengalaman Pemasaran produk baru , Pada waktu itu memang lagi tidak banyak kerjaan dan juga pada waktu itu ingin punya usaha namun keterbatasan modal akhirnya pasif hanya mengandalkan rutinitas sebagai pekerja. kebetulan datang teman menawarkan produk baru saya di mintai tolong untuk memasarkannya. Ini lah pentingnya pertemanan, selagi anda masih lajang masih sekolah perbanyak pertemanan dan jaga dengan silahturahmi, suatu malam datang teman, teman ini teman sewaktu masih jadi mahasiswa satu kontrakan,  menawarkan kepada saya untuk memasarkan produknya, waktu itu saya tidak keluar modal saya di beri  2 kardus, 1 kardus isi 15 botol berarti ada 30 botol, dan 2 banner spanduk produk. Nama produk ini adalah BIOKLIN yaitu produk yang berupa cairan yang mengandung mikro organisme aktif yang memiliki fungsi untuk menetralisir dan mendegradasi  timbunan tinja menjadi cairan dan cairan ini juga mampu menetralisir bau, sehingga bisa bekerja mengilangkan bau yang menyengat. Karena ini prod

3 hal untuk menjaga kulit wajah putih dan bersih

Kalau anda merasa tampil percaya diri dengan wajah yang putih dan bersih, berikut ada upaya untuk menjaga bahkan untuk membuat wajah putih dan bersih. Bagi anda yang sudah dianugerahi wajah putih mungkin tidak bermasalah, bagaimana jika sebaliknya, berikut ada sedikit tips untuk menjaga kulit wajah putih dan bersih 1. Sering Ber Wudhu Dalam gerakan wudhu diantaranya membasuh muka, dengan membasuh muka inilah secara logika sudah menjaga kulit wajah dari debu dan kotoran lainnya karena rutin membasuh mukannya, apalagi jika sholatnya lima waktu, ini akan lebih sering membasuh mukanya. 2. Hindari terkena sinar matahari langsung Bagaimana jika keluar rumah, kalau pakai mobil tidak bermasalah bagaimana jika tidak, anda bisa menggunakan helm dan masker setiap diluar ruangan. Memakai jilbab bagi wanita juga membantu terkena sinar matahari langsung, cerita sedikit dalam acara lapangan dimana kegiatannya diluar ruangan yang dilaksanakan 2 hari, 2 hari ini terkena sinar matahari langsun

4 Layanan Google Paling populer

Image
Google website besar yang cukup familiar dan populer dikarenakan banyak menu atau layanan yang memang dibutuhkan banyak orang, sehingga trafik website ini super tinggi dan stabil penggunanya, apa saja layanan google yang paling banyak penggunanya ketika berkunjung ke website google com berikut diantaranya 1. Mesin pencari/telusur Mesin pencari ini seperti gudangnya informasi, cari informasi tinggal ketikan kata kunci yang tepat akan muncul ribuan informasi yang ditemukan, para pelajar dan mahasiswa sering memanfaatkan mesin pencari untuk menyelesaikan tugas-tugasnya, dengan mesin pencari ini akan lebih mudah dalam mendapatkan informasi yang dibutuhkan 2. Gmail Surat elektronik emailku@gmail.com contoh alamat email yang dibuat dari layanan google ini, dengan alamat email ini banyak orang memanfaatkannya untuk surat menyurat dan lain sebagainya 3. Google translate Ini yang sering dimanfaatkan untuk mentranslate dari bahasa inggris ke bahasa indonesia misalnya, sehingga mem

Ayo Tanam Pohon

Hari ini di dua ruangan ber AC yang saya datangi terdapat orang yang merasakan mengungkapkan panas, padahal ruangan sudah ber AC, bagaimana dengan yang diluar ruangan, kemudian saya mendatangi sebuah perkantoran di dataran tinggi, lama tidak ketempat ini terdapat perubahan, pada waktu itu udara terasa sejuk sekarang sudah menjadi panas. Fenomena alam tersebut dikaitkan dengan adanya pemanasan global, kemudian sebagai upaya pencegahan digalakan gerakan menanam 1 milyar pohon, 1 orang 1 pohon, melihat fenomena tersebut menanam pohon menjadi suatu tindakan yang sangat penting untuk dilakukan agar alam ini tetap terjaga, maka dari itu pada postingan ini saya beri judul ayo tanam pohon. Sebuah contoh ketika mendatangi taman disitu banyak pepohonan, orang senang berkunjung ke taman karena banyaknya pepohonan udara menjadi semilir,  untuk itu untuk menjaga alam ini yang begitu luas perlu adanya kesadaran tentang manfaat menanam pohon. Ayo teman blogger lainnya posting tulisan tentang menanam

Apa Saja Amalan yang Pahalanya terus Mengalir

Image
Melanjutkan sekaligus membagikan semoga bermanfaat yang saya dapatkan dari status fanpage Ustad Yusuf Mansyur  dengan judul 7 AMALAN YANG PAHALANYA TERUS MENGALIR berikut ulasannya Dalam sebuah Riwayat Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wasallam bersabda : " Sesungguhnya di antara amal kebaikan yang mendatangkan pahala setelah orang melakukannya wafat adalah : 1. Ilmu yg disebar luaskannya (share atau halaman lainnya yang menyebarkan amal kebaikan). Termasuk menyebarkan ilmu dan Anda mendapatkan Pahala karenanya. 2. Anak shaleh yang ditinggalkan. 3. Mushaf (kitab-kitab keagamaan) yang diwariskan. 4. Masjid atau Mushola yang dibangunnya. 5. Rumah yang di bangunnya untuk penginapan orang yg sedang dalam perjalanan. 6. Sungai yang di alirkannya untuk kepentingan orang banyak dan lain". 7. Harta yang disedekahkannya. (HR. Ibnu Majah). Ya Allah.. Yang Menguasai langit dan bumi, berikanlah kami kekuatan dan kemampuan kepada kami agar bisa mengamalkan ilmu. Aamiin

Komisi pertama dari internet sudah masuk rekening

Image
Kali ini berbagi seputar tentang penghasilan dari internet, meski yang diterima masih kecil namun sangat memberikan sesuatu yang menarik. Menariknya disini mungkin karena masih pemula yaitu aktivitas di internet bisa menghasilkan uang dari internet, pikiran yang bekerja dari tempat duduk depan komputer ngerjainnya, komisinya di transfer masuk kerekening. Komisi pertama dari internet sudah masuk rekening, cara yang dilakukan adalah dengan membuat blog, kemudian perbanyak postingan, ramai pengunjung kemudian pasang iklan PPC. Awal dulu penasaran ingin membuktikan penghasilan dari internet, sekarang sudah membuktikanya tetap aja penasaran juga ingin membuktikannya agar dapat komisi besar dari internet. Mungkin ada juga pemula yang tertarik ingin mendapatkan hasil dari internet berikut saya bagikan sedikit proses bagaimana saya bisa membuktikan yang saya lakukan adalah antara lain : 1. Banyak membaca Banyak blogger yang berbaik hati menulis artikel tentang bagaimana menghas

Cara mendatangkan trafik blog dari facebook

Image
Selain google sekarang ini banyak blogger memanfaatkan trafik dari media sosial seperti facebook, dikarena kan sulit juga agar artikel muncul dihalaman pertama google, persaingan semakin ketat dan kualitas artikel juga menjadi utama, hanya yang ahlinya yang bisa dengan mudah artikelnya terindex google dihalaman pertama, bagaimana dengan pemula yang masih belajar, hal itu menjadi hal yang sulit. Untuk itu cara mendapatkan trafik melalui facebook perlu dicoba, karena trafik dari facebook pun bisa jadi sama besarnya seperti google, karena sekarang ini perkembangan google cukup tinggi dan terus berkembang. Pernahkan anda berkunjung kesebuah blog kemudian muncul widget agar pengunjung mengklik tombol suka, tujuannya dengan me like atau mengklik tombol suka anda akan terhubung dan berlangganan dengan halaman facebook dan anda pun akan melihat artikel-artikel blog ini setiap harinya muncul dikronologi acccout facebook anda sehingga berpeluang anda mengunjungi balik ke blog tersebut. Itu sala

Tips Agar Mudah Menulis Artikel diblog

Image
Awal memulai blog, menulis pekerjaan yang sangat sulit, pertama menulis merasa malu, tidak percaya diri tulisannya dibaca orang. Berawal dari nasehat blogger bagaimana menulis artikel bagi blogger pemula salah satunya adalah dengan banyak menulis dan banyak membaca. Ternyata ini bisa diibaratkan seperti orang yang naik panggung dihadapan banyak orang awal pertama grogi demam panggung, kedua masih demam panggung ketiga agak lumayan grogi, kempat lumayan grogi, kelima sudah terbiasa, begitu juga berbicara didepan orang banyak, pertama sangat sulit mengeluarkan kata-kata dan karena sering pada akhirnya sudah terbiasa. Begitu juga menulis artikel di blog awal sulit-sulit menuangkan dalam kalimat, berikut ada sekedar tips agar mudah menulis artikel diblog 1.    Mulai Menulis artikel sebisanya dan apa adanya Kalau anda tidak bisa menulis artikel kemudian tidak mau mencobanya bagaimana dengan blog anda, mau copy paste sekarang ada aturan baru dari google, blog terindex copy paste blog akan d

Cara blogger menghasilkan uang dari blognya

Image
Blogging juga tidak gratis membutuhkan biaya akses internet, untuk awal-awal tidak masalah, lama-kelamaan juga butuh pemasukan juga biar blogging tetap jalan, tadinya sekedar untuk menutupi biaya akses internet, lama-kelamaan asyik juga akhirnya ada sebagian blogger yang menjadikan blogging sebagai penghasilan utama bahkan ada yang fulltime pekerjaannya memang sebagai blogger. Lalu bagaimanakah para blogger ini menghasilkan uang dari blognya berikut diantaranya 1.    Membuka space iklan di blognya Setelah blog memiliki tingkatan pengunjung trafik yang tinggi, sangat potensial mendapatkan pemasang iklan di blognya, anda bisa menawarkan kepada pemilik toko online, pemilik perusahaan dan lain sebagainya, sebagai gambaran jika diblog anda membuka 4 slot space iklan dan masing slot dihargai Rp.500.000 per bulan, penghasilan yang didapatkan Rp.1.000.000 perbulan, tentunya untuk menentukan tarif sebesar itu trafik blog anda juga harus tinggi. 2.    Menjadi publisher PPC Sebagai alternat

Cara yang lebih mudah cari uang di internet

Image
Kebanyakan saya berkunjung ke blog-blog para blogger memanfaatkan blognya untuk menghasilkan uang dari ppc, memang penghasilan dari ppc cukup menjanjikan paling di idolakan ppc dari google adsense dan ppc lokal indonesia. Ppc google adsense mahklum saja banyak yang diminati karena komisinya dollar dan juga tidak diragukan lagi reputasinya akan tetapi untuk bisa diterima menjadi publisher sangat sulit banyak para blogger yang mengeluhkan sulitnya menjadi publisher google adsense, ada yang berkali-kali mendaftar juga abelum diterima. Kualifikasi blog yang diterima google adsense benar-benar blog yang berkualitas secara lengkapnya anda bisa langsung masuk di ketentuan google adsense. Meskipun sulit banyak blogger yang bekerja keras untuk bisa diterima oleh google adsense. Sebagai pemula tentunya hal yang ribet terlalu sulit apalagi blognya masih baru masih minim trafik, membuat harus sabar untuk belajar lebih detail agar nantinya bisa diterima google adsense, mengatasi masalah trafi

Yang diperhatikan dalam mendapatkan penghasilan via PPC

Image
Hari ini blogwalking menambah wawasan saya tentang cara menghasilkan uang dari internet melalui PPC , ternyata ada beberapa yang belum saya ketahui, sebagai blogger pemilik blog hanya sebagai publisher menampilkan iklan-iklan dari ppc tidak bisa mengontrol iklan-iklan yang tampil dalam blog karena iklan itu dalam bentuk script ppc yang tidak bisa di edit atau memilih iklan-iklan mana yang akan di tampilkan blog, meskipun saya pernah tahu bisa di seleksi saya sendiri malas merepotkan. Berikut beberapa hal yang diperhatikan dalam mencari penghasilan dari blog yaitu melalui PPC 1. Materi iklan Terkadang ada iklan dewasa yang muncul di iklan ppc tersebut sehingga terkadang bisa juga menimbukkan risih untuk pengunjung blog, disamping itu juga terdengar informasi jika ada blog yang berisi konten atau iklan porno tidak disukai google, ternyata ada juga ppc yang kontennya materi iklannya bagus, bahkan ada yang menyebutkan iklannya itu dari merk-merk ternama bahkan bayaran perkliknya 1000 samp

Kenapa harus beriklan

Image
Kenapa harus beriklan , karena adanya kebutuhan agar usahanya dikenal banyak orang sehingga produknya laku terjual dipasaran, mungkin dari banyaknya usaha yang tidak perlu dipromosikan tidak perlu iklan salah satu contohnya SPBU, lalu hal-hal lain apa saja kenapa harus beriklan. 1. Meskipun produk terkenal dan terjual laris dipasaran tetap beriklan seperti lihat saja di TV, contoh produk misalnya, rokok, aqua, operator seluler setiap beberapa menit lagi-lagi muncul iklan yang sama, apakah tujuannya setelah saya baca-baca buku ternyata jawabannya adalah untuk branding, dengan iklan membuat orang teringat dengan merk produknya, misalnya saja air minum kemasan orang teringat aqua. 2. Terus beriklan mesti responnya masih kecil. Begitu memasang iklan penjualan belum meningkat juga, kemudian yang dilakukan terus beriklan, berulang-ulang beriklan akan membuka peluang untuk penjualan produknya, bisa saja seperti ini brosur pertama disebarkan orang tidak membeli kemudian brosur iklan kedua or

Trik jitu beriklan

Image
Beriklan sebuah upaya yang dilakukan pebisnis pengusaha untuk keberlangsungan usahanya. Bagaimana trik jitu beriklan, berikut beberapa opini tentang trik jitu beriklan 1. Bahasa beriklan Bahasa iklan sangat menentukan, anda bisa mencobanya dengan beberapa kalimat iklan dan mana yang mempunyai pengaruh paling besar dalam peningkatan penjualan, lakukan tes dan ukur misalnya tiap bulan menggunakan bahasa iklan atau promosi yang beda-beda lakukan pengamatan apakah ada perbedaan tiap bulannya. 2. Berikan diskon Dalam beriklan beri sesuatu yang menarik, misal sering terpasang di baner-baner di jalan contohnya beli 3 gratis 1, dan juga diskon 10 persen sampai dengan batas waktu atau hal-hal lain agar membuat penasaran orang yang membaca iklan anda 3. Testimoni Testimoni atau kesaksian ini menjadi hal penting untuk periklanan anda, seperti contohnya iklan di TV iklan kopi yang menjadi pemeran iklannya di perankan oleh mantan pejabat, orang terkenal dan bahkan artis-artis, ini men

Kebiasaan Baik Yang Membuat jarang Sakit

Image
Kesehatan itu menjadi hal utama, sehat itu mahal ketika seseorang sedang sakit dan mengeluarkan biaya besar untuk penyembuhannya, berikut saya share tentang 8 Kebiasaan Baik yang Buat Anda Jarang Sakit yang saya dapatkan dari sumbernya berbagi ilmu berikut kutipannya 1. Melepas Sepatu Sebelum Masuk Rumah Melepas sepatu sebelum melewati pintu akan mencegah kotoran, debu, zat kimia dan penyebab alergi masuk ke dalam rumah. Kebiasaan ini merupakan cara yang praktis untuk menjaga rumah tetap bersih dan bebas dari polutan. 2. Menutup Hidung dengan Lengan Saat Bersin Ketika tidak punya tisu atau sapu tangan untuk menutupi mulut dan hidung saat bersin atau batuk, gunakan bagian dalam siku atau lengan. Tujuannya untuk menghindari Anda memakai telapak tangan, yang bisa dengan mudah menyebarkan kuman. Cara ini juga mencegah kuman atau kuman dari mulut tersebar ke udara, yang bisa mendarat di permukaan benda lalu tersentuh dan menginfeksi orang lain. 3. Istirahatkan Mata Banyak karya

Cara kaya dari bisnis di internet

Image
Hanya sekedar memberikan gambaran secara teori saja, dengan jangkauan internet yang luas, bisa dimaksimalkan orang pebisnis dalam meraih penghasilan tertinggi yang bisa jadi menjadi salah satu cara kaya dari bisnis di internet. Sebagai contoh misalnya jualan produk secara online, produk dipromosikan dijual secara online, upaya yang dilakukan dengan promosi gencar dengan target pengguna internet diseluruh Indonesia misalnya, setelah produk tersebar, berpeluang terjadi pemesanan secara online, sebagai gambaran saja misalnya pengguna internet di Indonesia ada kurang lebih 50 juta kemudian 1 persen saja yang tertarik dengan promosi produknya kemudian terjadi pemesanan bisa dihitung berapa laba yang diterimanya. Misalnya harga produk 100.000 jumlah pembeli 1 persen dari 50juta berarti ada 500.000 pembeli, maka omzetnya 500.000 pembeli x Rp.100.000 sama dengan Rp.50.000.000.000 jika perproduk laba Rp.10.000 tinggal dikalikan 500.000 maka laba bersih 5.000.000.000 angka yang cukup fan

Bisnis di internet itu canggih

Image
Ini ngomongin mereka yang sudah ahlinya, yang berpengalaman yang kreatif dan inovatif, contoh Bisnis di internet itu canggih pemilik facebook ketika sedang tidur pundi-pundi uangnya tetap mengalir melalui space iklannya, tidak pegang uang tunai uang masuk melalui rekening banknya. Meskipun tidak sedang akses internet bisnisnya berjalan 24 jam. Lihat saja ketika anda buka facebook disisi kanan website iklannya tidak pernah sepi, orang yang memesang iklan di facebook ini tentunya dikenakan tarif. Contoh lainya website google, lihat saja ketika browsing ada iklan muncul ketika buka email ada iklan muncul, tentunya iklan yang muncul itu dikenakan tarif oleh pemilik goolge dan inilah yang menjadi sumber pendapatan, lihat jangkauannya seluruh dunia, jadi tidak bisa dibayangkan berapa penghasilan yang diterimanya. Kedua contoh tersebut menunjukan bisnis di internet itu canggih. Lalu bagaimana sebagai pemula yang ingin mencoba, sebagai pemula yang minim pengetahuan tentunya sangat sulit untuk

Memilih bisnis internet yang bisa di harapkan

Image
Pebisnis Pemula di Internet Jangan tergiur iming-iming, Baru saja berkunjung kesebuah blog membaca isi postingannya berisi tentang curahan kekecewaan setelah berinvestasi namun tidak hasil yang didapatkan melainkan kerugian karena bisnis yang diikuti menipu dan dibawa kabur uang investasinya, ini yang sering dirasakan orang yang baru pertama kali mencoba mencari peruntungan bisnis di internet. Kebanyakan mereka tidak mempertimbangkannya dengan matang langsung coba saja, banyak sekali bisnis di internet yang scam alias menipu tetapi ada juga bisnis diinternet yang terpercaya memberikan komisi kepada membernya, bisa dibilang kerjasama yang baik antara owner dan mitra. Terkadang juga ada bisnis di internet yang memberikan penawaran kerja sama, namun membernya karena kurang pemahaman menjadikan membernya sulit untuk mendapatkan penghasilan dari internet. Apa yang harus dilakukan agar tidak terjadi seperti itu. Berikut ada sekedar opini saja apa yang harus dilakukan untuk memilih bisnis i

Catatan blogger tentang cari uang di internet

Image
Cari uang di internet bisa jadi menjadi sesuatu yang menarik, dikerjakan dari depan komputer, penghasilan masuk kerekening bank, dari membaca mereka-mereka yang berhasil yaitu mendapat pendapatan penghasilan dari internet membuat tertantang ingin ikut membuktikannya seperti mereka menjadikan internet sebagai sumber pendapatan baru. Aktivitas di internet seperti browsing membaca-baca informasi kesana kemari dari blog ke blog, facebookan dan media sosial lainnya, download game, download software terkadang membosankan dan juga karena alasan biaya akses internet akhirnya mencoba-coba membaca peluang usaha bagaimana menghasilkan uang di internet. Berikut ada sedikit catatan-catatan yang bisa saya share kepada pembaca yang budiman Tergiur dengan mudahnya mendapatkan penghasilan Bagi pemula sangat tertartik dengan kemudahannya menjalankan bisnis ini yaitu tinggal klik iklan dibayar Rp.50/klik, pada waktu itu sangat menarik, dicoba dijalani berhari-hari bahkan berbulan-bulan bahkan men